Berita Bola, Diserang Fans PSM, Persija Minta Laga Dipindah ke Tempat Netral
Bus milik Persija Jakarta diserang suporter PSM Makassar saat para pemain Persija hendak melakukan latihan jelang laga leg kedua final Kratingdaeng Piala Indonesia 2018-2019, di Stadion Andi Mattalatta, Sabtu 27 Juli 2019.
Kejadian tersebut membuat kaca depan bis mengalami pecah akibat dilempari batu oleh para suporter yang menghadang. Tidak hanya itu, salah seorang yang berada di dalam bus juga dilaporkan terluka di bagian kepala lantaran terkena lemparan batu.
Menanggapi hal itu, Manajer Tim Persija Jakarta, Ardhi Tjahjoko, mengecam keras tindakan yang dilakukan para oknum suporter tersebut. Ia juga berharap ada keputusan tegas dari bisa memastikan keamanan skuat Persija di pertandingan final.
Baca Juga :
“Hai, ini murni olahraga yang harus kita junjung nilai sportivitas dan saling respek. Tetapi yang kalian lakukan bukan lagi menggambarkan seorang suporter,” tulis Ardhi Tjahjoko Panduan Bermain Judi.
“Saya sangat menyesalkan dan prihatin hal seperti ini. Andai kata hanya sebuah piala yang kalian minta, saya lebih mementingkan keselamatan kami semua. Siapa yang berani menjamin kami semua akan selamat,” lanjutnya.
“Kalau masih akan dilangsungkan, silakan dijadwal ulang ke tempat yang netral, kalaupun dilaksanakan tanpa penonton tidak masalah. Sekali lagi, ini demi keselamatan sebelum ada penyesalan nantinya,” tutup Ardhu Tjahjoko – Kamus Judi.